Penggunaan Tense dalam Skripsi/Thesis
Written by Ari Julianto
Penggunaan tense dalam penulisan skripsi, thesis atau karya tulis ilmiah lainnya memang mempengaruhi interpretasi para pembaca teks Anda. Sebagaimana kita ketahui, past tense memberi kesan perspektif masa lalu dimana hal itu bisa membuat para pembaca kembali ke belakang. Sementara present tense sering digunakan untuk peristiwa secara umum.
Berikut ini saya mencoba menyampaikan deskrpsi ringkas penggunaan tense dalam penulisan skripsi/thesis atau karya tulis ilmiah lainnya. Tense dalam kata kerja yang Anda pilih memiliki peran penting bagi para pembaca dan ia bukan sekedar kerangka waktu (time frame).
Pada umumnya dalam suatu skripsi/thesis atau karya tulis ilmiah lainnya terdapat empat bentuk tenses yang sering dipakai antara lain:
1. The present tense
Ini digunakan untuk generalisasi (dalam pandangan, statement poin pokok) yang relevan secara umum. Juga melaporkan posisi seorang teoritis atau peneliti dalam melaporkan hasil penelitiannya.
2. The past tense
Ini digunakan untuk mengklaim non-generality literatur masa lalu, yakni melaporkan atau mendeskripsikan isi, temuan atau kesimpulan riset terdahulu.
3. The present perfect
Ini digunakan untuk mengindikasikan adanya data khusus yang masih berkelanjutan, atau menyajikan suatu pandangan bentuk non-integral referencing (nama si penulis tidak muncul dalam teks kalimat, ia muncul hanya dalam parentheses).
4. The future tense
Ini sering digunakan di bagian methodology dalam sebuah proposal untuk menyatakan minat untuk melakukan sebuah penelitian.Jika ketika Anda mendeskripsikan apa yang muncul dalam tulisan, gunakanlah present tense bukan future sebab Anda sudah melakukan penelitian tersebut misalnya The sections below describe the process of …, bukan The sections below will describe the process of …
Demikianlah pembahasan kita kali ini. Semoga bermanfaat. Amin.
Search
Follow Us On Facebook
Popular Posts
-
skripsi manajemen sdm 4 variabel pdf - Lalu saatnya kita akan bahas berdasarkan bentuk dari proposal skripsi itu. Bentuk proposal skripsi it...
-
skripsi agama islam pdf - Lalu saatnya kita akan membahas dari segi bentuk dari proposal skripsi itu. Bentuk proposal skripsi itu terbagi j...
-
jQuery Menurut Aloysius Sigit W. (2011:1) jQuery adalah librari atau kumpulan kode JavaScript siap pakai. Keunggulan menggunakan jQuery diba...
-
skripsi pendidikan ekonomi pdf - Dan saatnya kita akan bahas berdasarkan bentuk dari proposal skripsi itu. Bentuk proposal skripsi itu terb...
-
Jual Skripsi Lengkap dan Murah di Dairi - Judul skripsi sungguh harus diperhatikan akibat judul skripsi adalah bagian tulisan yang duluan ka...
-
skripsi pendidikan kewirausahaan - Dan now kita akan bahas menurut bentuk dari proposal skripsi itu. Bentuk proposal skripsi itu terbagi pa...
-
skripsi manajemen risiko pdf - Dan now kita akan membahas dari segi bentuk dari proposal skripsi itu. Bentuk proposal skripsi itu terbagi j...
-
skripsi manajemen informatika pdf - Lalu sekarang kita akan bahas berdasarkan bentuk dari proposal skripsi itu. Bentuk proposal skripsi itu ...
-
Perangkat Keras Komunikasi Data Peralatan yang digunakan untuk melakukan interaksi / komunikasi dibedakan atas (peralatan inter aksi) : Data...
-
Jual Skripsi Lengkap dan Murah di Baa - Judul skripsi sangat harus diperhatikan lantaran judul skripsi adalah part tulisan yang pertama kali...
Categories
- Algorima dan Pemrograman Terstruktur
- Award
- Bahasa Indonesia
- Berita
- Buku
- Cerpen
- Deskripsi Riset
- Ilmu Sosial Budaya Dasar
- jaringan komputer
- Jenis Riset
- jual skripsi
- Judul Skripsi
- Kata Mutiara
- Kesehatan
- Kewirausahaan
- Langkah Awal
- Lomba
- Page Rank
- Pem.Web
- Pemahaman
- Pengolahan Instalasi Komputer
- Penting Panas Perlu dan Seruu
- Puisi
- Rancangan
- Sistem Berkas
- Sitem Pendukung Keputusan
- Teknik Optimasi
- Teknologi
- Teknologi Komputer
- tempah skripsi
- Tinjauan
- Tugas Adm. Web Lanjutan
- Tugas Bahasa Indonesia
- Tugas Elektronika Digital
- Tugas Sistem Penunjang Keputusan
BTemplates.com
Blog Archive
-
▼
2012
(149)
-
▼
Desember
(33)
- Jenis-Jenis Jaringan Komputer
- Pengertian WEB SITE DEVELOPER
- Pengertian WEB PAGE DEVELOPER
- Pengertian Web Specialist
- Pengertian WEB ARCITHECT
- Kesalahpahaman terhadap The Correlation, The Effec...
- Fungsi Sistem Operasi
- Pengertian Perangkat Lunak
- Perangkat Lunak Aplikasi
- Macam-Macam Perangkat Lunak Serta Fungsinya
- Pengertian Bahasa Pemrograman
- Fungsi bahasa pemrograman
- Keuntungan dan Kerugian DSS
- Evolusi Dari Alat Pengambilan Keputusan
- Hubungan Antara DS dan ES
- Tahap-Tahap SPK
- Pengertian Disk Cleanup
- Jenis-Jenis DSS
- Pengertian File Sistem
- Pengertian DSS (Decision Support System)
- Pengertian System Restore
- Tugas SPK
- Definisi Program Utility
- Syarat Judul Skripsi atau Thesis
- Penggunaan Tense dalam Skripsi/Thesis
- Prinsip Pembelajaran
- Teknik Pembelajaran
- Model Pembelajaran
- Pendekatan Pembelajaran
- Strategi Pembelajaran
- Metode Pembelajaran
- Verbs Attribution in Thesis
- Conceptual Framework
-
▼
Desember
(33)