Minggu, 29 Januari 2012

Antara Percaya dan Tidak Percaya

Assalamualaikum wr.wb sobat Alhamdulillah senang banget rasanya bisa melihat Blog saya ini lagi setelah beberapa hari tidak melihatnya karena lagi sakit hehehe... Heeemm nggak tau dhe mimpi apa aku beberapa hari yang lalu…??? Kesana kemari selalu mendengar cerita MAYAT BERJALAN KEMBALI di Tanah Toraja woooooww ngeri banget..??? heeemm ngeriiii nggak sih tuh..??? ngeri banget dhe…??? Sampai-sampai merinding hiiiii… Entah saya harus percaya atau nggak dengan adanya cerita ini…. Allah Hua’lam dhe…biar Tuhan aja dhe yang tau kebenarannya karena saya nggak ngelihatnya dengan mata kepala saya sendiri hehehhehee… tapi dari beberapa teman dan artikel yang telah saya baca bahwa hal itu memang benar-benar terjadi…udah yach aku nggak berani cerita panjang lebar entar takut salah-salah hehehe langsung aja yach...
Nih foto dari mayat itu dan ceritanya…

Cerita ini berawal dari Kisah Ma`nene seorang pemburu binatang bernama Pong Rumasek, ratusan tahun lampau. Saat itu ia berburu hingga masuk kawasan hutan pegunungan Balla. Di tengah perburuannya itu Pong Rumasek menemukan jasad seseorang yang meninggal dunia tergeletak di tengah jalan di dalam hutan lebat. Mayat itu kondisinya sangat mengenaskan. Tubuhnya tinggal tulang belulang hingga menggugah hati Pong Rumasek untuk merawatnya. Jasad itu pun dibungkus dengan baju yang dipakainya, sekaligus mencarikan tempat yang layak. Setelah dirasa aman, Pong Rumasek pun melanjutkan perburuannya.

Sejak kejadian itu, setiap kali dirinya mengincar binatang buruan selalu dengan mudah mendapatkannya, termasuk buah-buahan di hutan. Kejadian aneh kembali terulang ketika Pong Rumasek pulang ke rumah. Tanaman pertanian yang ditinggalkannya, rupanya panen lebih cepat dari waktunya. Bahkan, hasilnya lebih melimpah. Kini, setiap kali dirinya berburu ke hutan, Pong Rumasek selalu bertemu dengan arwah orang mati yang pernah dirawatnya. Bahkan, arwah tersebut ikut membantu menggiring binatang yang diburunya..

Waaahh aku nggak tau yach hal itu benar-benar terjadi atau nggak tapi itulah cerita yang saya ambil dari teman-teman saya… nah untuk selanjutnya tergantuh para sobat-sobat aja mau menanggapinya kaya gimana soal hal tersebut..hehhee

Selasa, 24 Januari 2012

My First Award From The Kampung Karya Kita

Entah saya mimpi apa dhe beberapa hari yang lalu kayak dapat durian runtuh gittu mendapatkan Award dari sahabat terbaik saya yaitu Kampung karya kita alhamdulillah sesutu banget yach ( Wuuiss jiplak bahasnya syahrini dhe gw wkwkwk ). Nih nama Awardnya “ The Seven Shadow “…yach menurut saya Award ini lumyan bisa membuat kita bisa lebih mengakrabkan diri lagi dengan para sahabat blogger lainnya.. amin sesuatu yach…hehhee



Heeemm Award ini punya aturan juga lho….!!! Nih aturannya….
•    Ceritakan sedikit tentang siapa yang memberimu Award.
•    Award ini tanpa batas karena berbentuk estafet.
•    Yang menerima diharapkan membagikan kepada 7 teman blogger terbaiknya.
•    Berikan ucapan terima kasih pada si pemberi award.

Entah saya mau ngucapin terima kasih kaya gimana lagi yach kepada Yang ngasih award ini Kampung karya kita yang sangat baik kepada saya karena telah berkenan hati memberikan sebuah Award kepada saya….udah dhe gk pake panjang lebar Blognya mempunyai 154 followers, Berisi tetang puisi-puisi yang sangat menyejukkan hati, serta artikel-artikel-nya sangat bermanfaat dan mampu membangun motivasi untuk saya.

Mohon maaf  jika diantara sobat-sobat sudah pernah mendapatkan Award ini sebelumnya…
Yuachk!! Inilah 7 teman Hanya Nisya yang beruntung....
.
Congratulation!! Lanjutkan estafetnya yaa!! Jangan bosan mamapir di sini yach….

Sabtu, 21 Januari 2012

14 Mei Special Day

Usia yang ke-20 adalah merupakan usia saatnya menjadi lebih dewasa, lebih mengerti arti kehidupan, serta berusaha mencapai cita-cita dan CINTA itu sih menurut saya…

Sejak saya kecil saya tidak pernah merayakan ulang tahun tidak ada kue ulang tahun dan tidak ada tiup lili karena itu bukanlah sebuah tradisi dalam keluarga saya, kini tepat tapat tanggal 14-mei-2011 usia saya akan genap 20 tahun segenap bola-bola fikiran pun berkecamuk dalam benak fikiran saya “ Apakah aku akan mampu menjali kehidupan ini untuk kedepannya…??? Apakah aku mampu membahagiakan orang-orang yang aku sayang…???? Huufft terlalau banyak dalam benak fikiran ini….???

Hingga tak terasa tepat pukul 00.00 HandPhone saya berdering saat ini saya tersadar dari lamunan saya, sebuah SMS masuk.

Betapa senangnya hatiku melihat SMS dari “ My Love “
“ Happy B”DAY sayang-ku, semoga panjang umur sayang, semoga selalu dalam lindungan ALLAH SWT,  Selalu diberi kesehatan dan Rezki yang melimpah Oleh ALLAH SWT amin, dan semoga Cinta mu nggak akan berkurang untuk-ku”

Itu adalah SMS yang membuatku tersenyum lebar, ditambah lagi dia adalah orang yang pertama mengucapakn Selamat ulang tahun padaku.

Sayapun membalas SMS-nya
“ Terima kasih sayang atas doa dan ucapan-nya, Cinta ini nggak akan pernah berkurang untuk musayang akan selalu tumbuh dan bersemi dalam hatiku Forever “

Ke-esokan harinya dia tiba-tiba datang ketempat saya tanpa ada pemberi tahuan sebelumnya, dia datang bersama sahabat saya, saat itu saya hanya bisa tersenyum bahagia yang tanpa tersadar meneteskan air mata, sebuah kecupan mesra ia berikan kepada saya membuat saya sangat bahagia, kebahagiaan ini tiada taranya dan tiada duanya.
Subhanallah saya mendapatkan Hadiah SANDAL dari sang kekasih.


Wooowww bahagianya, tetapi yang membuat saya bahagia adalah bukanlah hadiah sandalnya tapi kecupan mesra yang ia berikan serta kebahagiaan yang membuat saya lebih memaknai arti dari sebuah cinta…

Singkat cerita ini adalah ulang tahun pertama kali saya bersama sang kekasih dan sahabat saya 

Walaupun tanpa kue ulang tahun namun semuanya adalah kebahagiaan yang tak bisa saya ungkapkan dengan kata-kata lagi dan tak bisa di bandingkan dengan hadiah yang berupa benda apapun dan seluruh hadiah yang berupa materi.


Tulisan ini di ikut sertakaan dalam lomba Posting yang diselenggarakan oleh dBlogger ( http://dblogger.blogdetik.com )

Jumat, 20 Januari 2012

Bingung, Blog, Cerpen

Dari judulnya aja udah bingung kan sobat...?? Yupz Saya memang sedang bingung sebingung-bingungnya mencari bahan cerita untuk membuat cerpen. Akhir-akhir ini memang saya sangat mencintai tulisan. Entah mengapa saya bisa mencintai tulisan..?? sebuah pertanyaan besar dalam hidup saya, kalau difikir kedua orang tua saya tidak lah gemar menulis. Kini, semakin terasa jika selalu saja ada yang membuka jalan dan peluang bagi saya untuk bersentuhan dengan tulisan. Saya pun merasa semakin nyaman dengan dunia yang pelan-pelan mulai saya dekati dengan intens ini.

Semua memang bermula tak lain tak bukan dari Blog yang ditawarkan oleh seseorang yang sangat special dalam hidup saya ( Bang Asis/Ashtho) menggoda saya untuk ikut serta berkicau dengan banyak orang yang sudah lebih dulu bergabung disana. Menurut saya, Blog adalah merupakan tempat Saya menemukan semua kesenangan. Dari mendapatkan berita terhangat setiap harinya, menemukan humor lucu dari akun-akun yang saya banyak follow, mendapatkan info kuis-kuis, dan menjadi tempat bagi saya mengekspresikan dan menumpahkan isi benak yang suka mendadak muncul dalam fikiran saya.

Follower saya memang tidak banyak. Tujuan awal saya membuka akun disini memang bukan untuk mencari follower, tapi untuk membebaskan isi kepala saya yang kadang dirasa terlalu penuh dan tak mungkin semuanya saya ceritakan ke orang-orang. Namun, sesekali saya sempat juga nggak tahan dengan godaan untuk melirik siapa saja yang mem-follow saya. Kemudian berpikir, “Ada juga yang mem-follow saya rupanya, semoga mereka betah deh dengan cuap-cuap saya.”

Tetapi tidak saya pungkiri saya selalu merasa bingung harus menulis apa, mau bercerita tentang apa, terkadang fikiran ini Blank begitu saja, Heeemm lagi nyari solusi buat otak saya…hehehee

Itulah sedikit celotehan saya dipagi hari ini, semoga shobat-shobat saya nggak bosan yach dengar celotehan dan cuap-cuap saya…hehehe

Rabu, 18 Januari 2012

KekecewaanKu


Terima kasih ya ALLAH karena Pada pagi hari ini aku masih diberi kesehatan dan kesempatan untuk menjalani hidup ini….

To The Tempe Tahu Aja Yach ( To The Point Aja Yach hehehe ) Entah mengapa sampai saat ini hati ini terasa sesak, sakit, air mata ini berlinang mendengar sebuah nilai mata kuliah yang sangat tidak adil cara pemberian nilainya…….. yach aku hanya sebagai mahasiswa yang tak berdaya tak mampu berbuat apa-apa hanya bisa memendam rasa sakit hati dan kekecewaan yang sangat luar biasa bersama sahabat-sahabat yang mempunyai nasib MALANG seperti saya….

Mengapa mahasiswa yang selalu mengerjakan tugas dengan Mahasiswa yang tidak mengerjakan tugas justru nilainya sama…??? 
KENAPAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAA…?????
AIDILKAH SEMUA INI……??????????

Entah aku harus berkata apa lagi untuk membuat hati ini menjadi tenang, ingin rasanya aku teriak, menangis sekencang-kencangnya agar semua kepenatan ini bisa pergi dari fikiran dan kehidupanku….

Keputus asaan kini telah datang menghantuiku, semua yang telah aku lakukan serasa semua sia-sia dan tak ada artinya….????

Disatu sisi aku berharap semuanya bisa berubah menjadi sesuatu yang sangat indah, disati sisi entahlah apa yang akan terjadi, yang ada dibenakku saat ini bagaimana dengan para sahabat-sahabatku yang susah payah mengerjakan semuannya justru tidak mendapatkan seperti yang ia inginkan, justru yang lainnya yang hanya bersantai-santai justru mendapatkan nilai yang sama dengan yang bersusah payah…..??

Buat sahabat-sahabtku sabar aja yach…. Tuhan maha adil…..
Smile for you my friends…


Senin, 16 Januari 2012

Cowok PlayBoy Cap Kucing

Heeemm di pagi yang cerah ini saya akan bercerita tentang sebuah cerita yang dari beberapa hari yang lalu heboh banget jadi bahan pembicaraan orang dikost saya….

Yaaaaccchh apa lagi kalau bukan COWOK PLAYBOY CAP TENGIK, CAP KADAL pokoknya semua CAP ada ma dia dhe….hehehehehe

Beberapa hari yang lalu saat aku duduk-duduk didepan kost  ma teman-teman dan juga ibu Kost entah gimana awal ceritanya tiba-tiba ceritanya menjurus ke sebuah cowok yang bernama REZKI tepat kamarnya nor 01, yach orangnya lumayan cakep, putih tapi sayang beribu sayang hati dan perasaannya nggak secakep orangnya….
 
Sepengetahuanku tentang cowok ini adalah beberapa bulan yang lalu dia pacaran ma sahabat aku, selama dia pacaran ma sahabat aku, teliti demi teliti ternya dia punya 3 (tiga) cewek lain diluar sana ….oooooohhhhh Nooooooooo…..dasar cowok CAP KUDA, tak lama kemudian Dia putus ma sahabat aku itu, yach bayangin aja gimana sakit hati dan terpuruknya sahabatku itu..????

Beberapa hari kemudian Yach Dia jadian lagi ma teman satu kost aku yang bernama Chika, Heeemm walaupun dia udah jadian ma Chika tapi tetap aja dia nggak mau mengakui tentang hubungannya ma Chika, Dia selalu bilang “ Aku nggak pacaran kok ma Chika “ Dasar cowok PLAYBOY CAP KUDA…

Setelah beberapa minggu jadian it’s ok semuanya berjalan lancar dan baik-baik saja hubungannya dengan yang bernama Chika, Tapi beberapa hari belakangan ini Ternyata ada lagi pacarnya yang lain datang SUNGGUH TERLALUuuuuu…..Tenyata hampir semua cewek penghuni kost disini DIA udah pernah menyatakan Cintanya “ Aku itu serius sayang n cinta ma kamu, aku sanggup biayai semua kebutuhan mu, aku bekerja untuk kita berdua “ Preeeeeeeeeeeettttttt TANYA AYAM sebuah kata-kata GOMBALLLL…..

Yach aku sih bisa mengambil kesimpulan dari si cowok yang bernama Rezki itu dia adalah cowok Playboy/buaya darat?? cowok yang suka mempermainkan cewek atau pacarnya lebih dari 1 ato gonta ganti pacar.
Heeem ini lah ciri-ciri cowok playboy itu
1. Kebanyakan ganteng.
2. Banyak teman cewek.
3. Pede dan suka Tebar pesona.
4. Pinter ngeGombal.
5. Lirik sana-sini..
6. Ramah sama cewek cakep.
7. Gonta-ganti pacar melulu.
8. Mantannya banyak.
9. Pinter merayu.
10. No Hp/tlp lebih dari satu.

Udah dulu yach cerita tentang cowok palyboynya, aku mau mencuci dulu hehhehe…

Jumat, 13 Januari 2012

Butuh Motivasi



“Aku lagi butuh motivasi .. ” “Kasih aku motivasi dong.. “

Seringkali kita ingin berteriak “huaaah, kenapa sih banyak banget masalah, aku butuh motivasi”

Kadang kita berkata “Males banget kerjain ini, kerjain itu.. belum ada ini belum ada itu.. Ih males banget. Aku butuh motivasi”
Belum lagi, ” Aaah, belum kerjain tugas belum nyuci, belum nyetrika, belum bla.. bla.. bla.. Huuufftt pusiiiing…..

Yuuukkk sekarang kita tengok masalah apa yang mungkin sedang kita punya sehingga kita merasa down dan butuh motivasi.. 
1.    Menunda-nunda pekerjaan kah sampai-samapai kita stress semuanya numpuk? 
2.    Banyak mengerjakan hal yang kurang penting kah sampai waktu kita terasa begitu sempit?
3.    Kurang bersyukur  dan selalu merasa kurang terhadap apa yang kita punya?
4.    Merasa punya sedikit semangat sehingga harus ada orang yang menyemangati?
5.    Ada kegundahan yang belum terselesaikankah?
6.    Atau jangan-jangan melalaikan atau melakukan  ’sesuatu’ yang membuat hati tidak tenang?
7.    Atau karena lagi banyak masalah.
8.    Silahkan tambahkan sendiri yang lainnya..hehehe

Yach tidak bisa dipungkiri kita sebagai manusia biasa sangat membuthkan orang lain dalam hal untuk membangun Motivasi diri kita, tapi sesunggunhnya Semangat paling besar ada pada diri sendiri, bagaimanapun orang lain hanyalah penambah, penyempurna semangat, jika dirimu sendiri sudah menolak semangat punyamu sendiri, bagaimana orang lain akan masuk dan menambah apalagi menyempurnakan-nya? IYA KAN..???

Senin, 09 Januari 2012

Makna Sebuah Kata Cinta

Cinta adalah sebuah perasaan yang diberikan oleh Tuhan pada sepasang manusia untuk saling mencintai, saling memiliki, saling memenuhi, saling pengertian dll. Cinta itu sendiri sama sekali tidak dapat dipaksakan, cinta hanya dapat brjalan apabila ke-2 belah pihak “saling” tersebut… cinta tidak dapat berjalan apabila mereka mementingkan diri sendiri. Karena dalam berhubungan, pasangan kita pasti menginginkan suatu perhatian lebih dan itu hanya bisa di dapat dari pengertian pasangannya.
Cinta adalah memberikan kasih sayang bukannya rantai. Cinta juga tidak bisa dipaksakan dan datangnya pun kadang secara tidak di sengaja. Cinta indah namun kepedihan yang ditinggalkannya kadang berlangsung lebih lama dari cinta itu sendiri. Batas cinta dan benci juga amat tipis tapi dengan cinta dunia yang kita jalani serasa lebih ringan.

Cinta, membuat bahagia, duka ataupun buta. Cinta itu penuh pengorbanan, kepahitan, keindahan dan kehangatan. Cinta adalah sebuah keinginan untuk memberi tanpa harus meminta apa-apa, namun cinta akan menjadi lebih indah jika keduanya saling memberi dan menerima, sehingga kehangatan, keselarasan dan kebersamaan menjalani hidup dapat tercapai. Cinta adalah kata yang memiliki banyak makna, tergantung bagaimana kita menempatkannya dalam kehidupan kita.
Cinta itu adalah sesuatu yang murni, putih, tulus dan suci yang timbul tanpa adanya paksaan atau adanya sesuatu yang dibuat-buat.
Menurut saya pribadi cinta itu dapat membuat orang itu dapat termotivasi untuk melakukan perubahan yang lebihb baik dari pada sebelum ia mengenal cinta itu. Cinta itu sesuatu yang suci dan janganlah menodai cinta yang suci itu dengan ke-egoisan kita yang hanya menginginkan enaknya saja buat kita dan tidak enaknya buat orang lain. 

"Tulisan ini diikutsertakan dalam Giveaway Kemilau Cahaya Emas yang diselenggarakan oleh Nurmayanti Zain".

Sabtu, 07 Januari 2012

[[CERPEN]] Cerita Kampus

Sebuah cerita yang sangat singkat namun bermakna.
Suatu hari ada sebuah kejadian yang sangat mengejutkan,yaitu tepatnya pada hari jumat tanggal 18 november, dosen mata kuliah Teknik Kompilasi masuk membawakan materinya yang berjudul Bilangan Biner, Dosen ini adalah dosen yang sangat terkenal Cuek, Sok angkuh, Sok jual mahal, Palit nilai, Nyebelin, Pokoknya super duper dhe pokoknya, Hampir semua mahasiswa dikelas tidak menyukainya,,,,,( Hehehheehe maaf yach Pak ) dimana bilangan biner hanya mengenal 0 dan 1……
saat itu setelah dosen menjumlahkan keseluruhan bilangan biner dari contoh yang ia berikan maka hasil yang didapatkan 35 dan 5, kemudian si dosen bertanya kepada mahasiswanya anak-anak 35 - 5 berapa spontan salah seorang mhasiswa menjawab 40 pak, dan sepontanitas pula raut wajah si dosen berubah karena terkejud dan kaget mendengar jawaban dari mahasiswa tersebut…

Kemudian seluruh mahasiswa yang awalnya semuanya serius belajar kini kelas berubah menjadi penuh tawa yang sampai-sampai membuat salah seorang mahasiswa hamper terkencing-kencing karena tertawa.

Sebuah cerita yang takkan terlupakan,,,

Rabu, 04 Januari 2012

[[ CERPEN ]] Sebuah Perjalanan Cinta

(Diangkat dari sebuah kisah nyata) Sebuah perjalanan CINTA Tepatnya pada tahun 2009 saat saya mengikuti ujian untuk masuk disebuah UNIVERSITAS dikota saya untuk melanjutkan jenjang pendidikan yang lebih tinggi, entah mengapa pada hari itu hati ini terasa berbeda? Detak jantung yang berdebar-debar, saat itu saya sempat bertanya kepada sahabat saya “ Irma kenapa perasaanku seperti ini, jantung bedebar-debar?” spontan sahabat saya menjawab “ itu karena kamu deg-degan mau mengikuti ujian” saya pun menjawab “ Yach mungkin juga kamu benar “.
Kemudian tiba saatnya untuk mengerjakan soal ujian ditengah-tengah mengerjakan soal ujian tanpa sadar saya berbalik kesebelah kanan, ESsssstttt spontan saya melihat sosok seorang lelaki yang sangat mirip dengan actor favoritku “ Woooooww jono (Nama disebuah sinetron yang ia bintangi) ”, hingga hari terakhir ujian yaitu tes wawancara ternyata saya duduk berdampingan dengannya, “Wooowww betapa deg-degannya diriku,,,hihihihi”. singkat cerita  Hari semakin hari saya slalu mencarinya hingga tiba waktu OSPEK dan BINA AKRAB, saat BINA AKRAB saya bisa mendaptkan Nomer HPnya Huuuuuhh senangnya hati ini.

Hari-hariku kini sering bersamanya “ Nggak terbayangkan gimana bahagianya aku..???? “. Dan akhirnya saya bisa satu kelas dengannya. Tetapi suatu hari ketika saya menelponnya, DIA berkata “ Kamu jangan berharap banyak sama aku karena aku sudah punya pacar” Huuuuuuhhh seketika saya terdian seakan detak jantung ini berhenti semua aliran darah serasa tak mengalir sebagai mana semestinya. Betapa hancurnya hati ini, tapi saya nggak menunjukkan apa yang saya rasakan kepadanya saya hanya berkata “ kamu jangan salah paham aku hanya ngeFANS ma kamu “. Sejak kejadiaan itu entah mengapa saya sering mengeluarkan air mata untuknya setap kali melihatnya dan selalu mengingat kata-katanya itu, padahal DIA nyata-nyata udah mempunyai kekasih, sehingga suatu hari sahabku berkata “ Cha kamu itu Bodoh menangis demi orang yang nggak sayang ma kamu “ Saya pun menjawab “ Ia memang aku BOdoh tapi aku yakin suatu saat nanti DIA pasti menjadi milikku untuk selama-lamanya “ Sahabku pun hanya bisa melihat dan mendengarkan semua keluh kesah dan rasa sakit hati yang saya rasakan yang tiada hentinya.

Hingga tiba saatnya ujian peraktek sebelum final saya bertanya kepada temannya karena sudah beberapa hari saya nggak melihatn si DIA (maaf nama tak bisa dicantumkan) kemudian temannya menjwab “ Si DIA lagi pergi MELAMAR” huuufff sakit hati untuk yang kesekian kalinya, kabar tersebut membuatku Drop nggak bersemangat lagi untuk menjalani semuanya.

Beberapa bulan kemudian tepatnya naik semester 2 (DUA) keadaan mulai berubah menjadi lebih baik hingga akhirnya (Semester 3) saya bisa jadian ma DIA setelah hampir dari satu tahun saya selalu menahan sakit dan selalu mengeluarkan air mata untuknnya. Namun,,,??? sekalipun saya sudah jadian ma DIA tapi masih banyak halangan dan rintangan yang harus saya hadapi terutama RESTU DARI KELUARGANYA tetapi saya tidak mudah menyerah saya selalu berusaha menunjukkan kalau saya pantas dan layak untuknya. Dan ALHASIL Hingga saat ini (2012) hubunganku masih berjalan baik-baik saja, Alhamdulillah keluarga semua sudah merestui hubungan kami, Hari semakin hari rasa sayang dan cinta ini semakin besar untuknya. Saya berharap DIA pun mempunyai rasa yang sama seperti diriku.

SALAM CINTA DAN SAYANG UNTUK MU….??